Korea Selatan Terbaik dalam Sistem Pendidikan
Korea Selatan menempati peringkat pertama sebagai negara dengan sistem pendidikan global terbaik versi Pearson, sementara Indonesia menempati urutan bawah.
Korea Selatan menempati peringkat pertama sebagai negara dengan sistem pendidikanglobal terbaik versi Pearson, sementara Indonesia menempati urutan bawah.
Dalam survei yang dilakukan oleh lembaga edukasi dan perusahaan penerbitan Pearson, ada empat negara Asia yang menempati urutan atas.
Selain Korsel, ada pula Jepang, Singapura, dan Hong Kong yang berturut-turut berada di posisi dua, tiga dan empat.
Sementara itu, Inggris berada di peringkat enam dan menjadi negara terbaik kedua di wilayah Eropa dalam tabel tersebut.
Peringkat ini meliputi pendidikan tingkat tinggi dan tes sekolah internasional.